foto

Cahaya Tak Selalu Milik Kita

Selalu ada cahaya dari jauh
dari tempat yang mungkin sulit kita jangkau.
Tapi kita bisa menikmati keindahannya

Begitulah. Tak semua hal di dunia ini
bisa kita rengkuh.
Tak semua hal harus atau bisa kita tempuh.
Tak semua.

Adakalanya kita harus rela menatapnya saja, bahkan dari jarak tak berbatas.
Sebab cahaya tak selalu milik kita.
Cahaya paling abadi milik Semesta Raya.


MI

#bukanpuisi #renungan #refleksi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

%d bloggers like this: