Tulisan Pilihan

Kota yang Berubah Menjadi Anjing

CERPEN Mustafa Ismail KOTA itu hanya dihuni oleh lima orang. Nama-nama mereka aneh. Yang paling muda namanya Oir dan Akid. Yang lebih tua bernama Yde, Idan, dan Uyaj. Semua adalah laki-laki. Tidak ada satu pun perempuan di kota itu. Perempuan tidak bisa hidup di kota itu. Sebab, kelima orang itu sangat buas. Setiap perempuan yang datang ke kota itu akan […]

Seniman Tak Henti Melatih Kepekaan

Ketika memilih berkesenian secara serius, pada 1990, saya banyak belajar dari seniman-seniman senior Aceh. Untuk teater saya belajar secara khusus kepada Junaidi Yacob dan Pungi Arianto (juga jurnalis Harian Analisa di Aceh). Mereka pimpinan Teater Bola, tempat saya bergulat tiap sore, hingga pentas ke mana-mana.

Debat Panas, Ngopi Sore, dan Perempuan Cantik Tengah Malam

SAYA pernah berdebat keras dengan mas Hanung Muhammad Nur – selanjutnya saya sebut nama saja tanpa kata mas — di sebuah grup. Debat itu cukup panas. Nah, kemarin kami ketemu untuk ngopi di kawasan GDC Depok. Bagaimana ceritanya? Apa saja yang kami bicarakan? Baca sampai habis ya. Sore itu, Senin, 7 Oktober 2024, saya sedang berada di Jakarta Global University […]

Ihwal Bangkitnya Kemurungan, Buku Puisi Sarah Monica

Suatu kali, penyair Mahwi Air Tawar mengirim pesan Whatsapp. “Bang, ada titipan di Adakopi,” katanya. Adakopi adalah kedai kopi Mahwi yang jaraknya selemparan batu dari rumah. Tapi saya tak langsung ke sana, karena menunggu waktu longgar. Biasanya saya ke sana jelang tengah malam, sekitar pukul 22.00. Kedai kopi @adakopioriginal buka menyesuaikan dengan pengunjung. Sengantuknya pengunjung. Biasanya yang betah di sana […]

Bunga-bunga Iblis karya Charles Baudelaire Terjemahan Naning Schied

Saya selalu bersuka cita ketika ada teman melahirkan karya. Apalagi karya tersebut tak sekedarnya, tapi dibuat dengan totalitas dan penuh cinta. Maka tak ada hal lain yang saya lakukan selain mengapresiasinya setinggi-tingginya. Beberapa bulan lalu, saya mendapat kiriman buku Bunga-bunga Iblis berisi puisi-puisi Charles Baudelaire. Puisi-puisi ini diterjemahkan oleh Naning Schied, penulis Indonesia yang tinggal di Belgia.

Penulis Jangan Main Games Ini

Games berbasis kripto di Telegram ini benar-benar bikin candu. Pantesan viral. Tidak sekedar iseng-iseng, kita akan dapat koin kripto yang bisa ditukarkan dengan rupiah dan digunakan untuk ngopi. Namanya Hamster Kombat. Saya sarankan kawan-kawan penulis jangan main games ini. Dijamin tulisan gak kelar-kelar. Yang bukan penulis boleh main, tapi ketika bengong atau gabut aja. Teman-teman say sudah banyak yang main. […]

Perihal Menulis Esai, Mengapa Tak Dimuat

Ketika ketemu Kapluk secara tak sengaja di sebuah warung kopi di Pondok Petir, sehabis salaman Lebaran, ia langsung menyerbu dengan pertanyaan urusan tulisan.  “Bro, aku kirim esai ke media X, tapi sudah sebulan gak dimuat. Kira-kira kenapa ya?” “Waduh, aku kan bukan editor di media itu. Mana aku tahu.” “Minimal ente tahulah kira-kira apa yang salah.” “Emang lo nulis tentang […]

Kemah Seniman di Aceh, Siapa Mau Ikut?

Pada awal 1990-an, seniman Aceh beberapa kali mengadakan Kemah Seniman. Namanya Kemah Seniman Aceh (KSA). Tak hanya diikuti seniman Aceh, tapi juga mengundang seniman-seniman dari Sumatera, terutama dari Sumatera Utara. Menyertai KSA, selalu diterbitkan buku kumpulan puisi para penyair yang mengikuti kegiatan tersebut.

Buku Bukan Tempat Karya Basi

Pada suatu kesempatan, saya bertemu dua kawan penyair di salah satu pojok di Pamulang, Tangerang Selatan. Salah seorang di antaranya bertanya: Apakah ada buku Abang yang terbit tahun ini? Saya terdiam sejenak, lalu berkata: “Saya belum bisa menjawab untuk apa saya menerbitkan buku baru?”

Tak Haram Harga BBM Naik

Mungkin cara terbaik untuk menghapus subsidi BBM: Pertamina berhenti jualan minyak, urus eksplorasi dan pengolahan saja. Buka kran seluas-luasnya untuk SPBU asing. Serahkan harga pada mekanisme pasar murni. Kalau harga dunia naik ya tentu saja harga eceran naik, kalau turun harga minyak dunia turun ya harga eceran turun. Berhentilah mengatur harga BBM. Sebab makin diatur, makin banyak kepentingan bermain di […]

Mohon Izin Saya Main Tiktok Dulu, Jangan Tanya Mengapa

Setelah membuat akun sekian lama, dalam dua pekan ini saya mulai mengisi TikTok. Tapi awal-awal, follower saya 0 (telur), baru kemudian muncul tiga hamba Allah jadi follower pertama. Saya terdorong mengisi TikTok, salah satunya, setelah anak saya memperlihatkan kreator dari luar (negeri) memposting video tentang buku di sana. Selain itu, saya menemukan pula sejumlah konten kreatif dan bermanfaat, tak hanya […]

Sensasi Foto Korek Api Kayu Ichsan Saputra

Beberapa hari lalu, Ichsan Saputra, mahasiswa Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang, mengirim pesan ke saya. Ia mengabarkan akan menggelar karya-karya fotonya di Taman Budaya Sumatera Barat di Padang, 25-26 Januari 2021 “Kalau misalnya om ada waktu luang dan tidak sibuk datang ya om,” tulisnya. “Wah Insya Allah. Sukses beh. Lancar acara. Saleuem,” balas saya. Jarak memang tidak mudah diringkas Apalagi […]

Banyak Cara Dapat Cuan di Kripto, Tak Hanya NFT

Setelah viral Ghozali Everyday berhasil menjual foto-foto selfie dengan nilai total milaran rupiah di market place Non-Fungible Token (NFT) di opensea.io, banyak orang penasaran apa sih kripto. Beberapa kawan juga ikut bertanya secara langsung ke saya. Mereka pernah baca beberapa postingan saya tentang #cryptocurrency, baik di blog, Facebook, Instagram @ruangmi, maupun di Twitter saya @moesismail.